DPD RI-Pj Gubernur Babel Bahas Penataan Daerah Hingga Ketahanan Pangan

PANGKALPINANG – Anggota Dewan Perwakilan Daerah Republik Indonesia (DPD RI) Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (Kep. Babel) melakukan kunjungan kerja di Daerah Pemilihan (Reses) pada Masa Sidang II Tahun Sidang 2023-2024.

Reses tersebut diterima langsung oleh Penjabat (Pj) Gubernur Kep. Babel Safrizal ZA, yang didampingi Sekretaris Daerah Naziarto, di Ruang Rapat Tanjung Pendam Kantor Gubernur, (Selasa 12/12/2023).

Darmansyah Hussein selaku Ketua Tim menuturkan, kunjungan tersebut bertujuan untuk bersilaturahmi, sekaligus menyampaikan aspirasi dari masyarakat.

“Adapun maksud dari kunjungan kami ini untuk bersilaturahmi dengan Penjabat Gubernur Kepulauan Bangka Belitung, sekaligus menyampaikan aspirasi dari masyarakat untuk dapat kita carikan solusinya bersama,” ujarnya.

Baca Juga  Pj Gubernur Suganda Hadiri Pelantikan Pengurus PGID Belitung

Lebih lanjut, Darmansyah Hussein menyampaikan terkait penataan daerah utamanya pemekaran kabupaten.

“Bahwasanya muncul aspirasi terkait keinginan masyarakat Bangka Utara agar menjadi kabupaten dengan ibukota Belinyu. Aspirasi ini memang sudah lama diutarakan,”

“Namun, kami berharap apabila kran moratorium sudah dibuka, kami berharap ini dapat ditindaklanjuti sesuai dengan aturan. Begitupun keinginan masyarakat agar Kota Tanjungpandan dijadikan sebagai kota mandiri,” tuturnya.

Sementara itu, ust. Zuhri M. Syazali memgungkapkan persoalan ketahanan pangan di Negeri Serumpun Sebalai. Katanya, diperlukan sinergi yang kuat agar Kep. Babel mampu memenuhi kebutuhan pokok, serta menjaga stabilitas harga.

Baca Juga  Soal Gugatan UU Minerba, Demi Rasa Keadilan Rektor UNMUH Babel Minta MK Kembalikan Kewenangan Provinsi

Menanggapi hal tersebut Pj. Gubernur Safrizal ZA yang juga menjabat sebagai Direktur Jendral Bina Administrasi Kewilayahan Kementerian Dalam Negeri RI mengungkapkan, penataan daerah untuk sementara dilakukan moratorium.

“Saat ini ada sekitar 330 usulan yang sudah masuk. Tapi, memang belum bisa ditindaklanjuti. Untuk sementara ini ditutup dulu untuk menghindari timbulnya sengketa saat pemilu nanti. Namun, untuk batas wilayah kita sudah menyelesaikan 97%,” jelasnya.

Sementara, terkait ketahanan pangan dan stabilitas harga, Safrizal menyampaikan upaya yang akan dilakukan antara lain menggenjot produksi komoditi holtikultura untuk memenuhi kebutuhan Babel.

Baca Juga  Molen Lepas Suganda Sampai Bandara

“Untuk tomat, cabai kita upayakan tahun depan 100 hektare. Ini nanti bisa memenuhi 80 persen kebutuhan daerah,” jelasnya.

Selain penataan daerah dan ketahan pangan, pertemuan ini juga membahas perihal stunting, kemiskinan ekstrim, ketersediaan data, dan informasi, serta kepegawaian.

Turut hadir dalam kegiatan Anggota Komisi IV Alexander Fransiscus, Kepala Kantor DPD RI Andarta Ferryadi, serta Kepala Perangkat Daerah/Perwakilan di Lingkungan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kep. Babel.

Penulis : Imelda
Foto : Dina
Editor : Rangga

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

118 komentar

  1. Woah! I’m really loving the template/theme of this site. It’s simple, yet effective. A lot of times it’s hard to get that “perfect balance” between user friendliness and visual appearance. I must say you have done a superb job with this. Also, the blog loads super fast for me on Safari. Outstanding Blog!

  2. I keep listening to the news update speak about getting free online grant applications so I have been looking around for the finest site to get one. Could you advise me please, where could i find some?

  3. Im no longer certain the place you’re getting your info, however great topic. I needs to spend a while learning much more or figuring out more. Thanks for great info I was searching for this info for my mission.

  4. Outstanding post however , I was wanting to know if you could write a litte more on this topic? I’d be very grateful if you could elaborate a little bit more. Many thanks!

  5. Hello there! Would you mind if I share your blog with my myspace group? There’s a lot of people that I think would really enjoy your content. Please let me know. Thanks

  6. Hi there! This post couldn’t be written any better! Reading through this post reminds me of my previous room mate! He always kept talking about this. I will forward this article to him. Pretty sure he will have a good read. Thank you for sharing!

  7. It?¦s actually a cool and useful piece of info. I am satisfied that you simply shared this helpful information with us. Please stay us informed like this. Thank you for sharing.

  8. Hi there! This post couldn’t be written any better! Reading through this post reminds me of my previous room mate! He always kept talking about this. I will forward this article to him. Pretty sure he will have a good read. Thank you for sharing!

  9. Terrific paintings! This is the kind of info that are meant to be shared around the web. Shame on the seek engines for no longer positioning this put up higher! Come on over and talk over with my website . Thanks =)

  10. Hey there! This is my first comment here so I just wanted to give a quick shout out and tell you I truly enjoy reading your articles. Can you suggest any other blogs/websites/forums that go over the same topics? Thanks!

  11. I like what you guys are up too. This type of clever work and reporting! Keep up the terrific works guys I’ve incorporated you guys to blogroll.

  12. I think this is among the most vital information for me. And i am glad reading your article. But wanna remark on some general things, The web site style is perfect, the articles is really great : D. Good job, cheers

  13. Thanks for the sensible critique. Me and my neighbor were just preparing to do some research on this. We got a grab a book from our local library but I think I learned more clear from this post. I’m very glad to see such excellent information being shared freely out there.